2+ Cara Mengganti Background Chat Whatsapp Terbaru 2021
Home » Tutorial » 2+ Cara Mengganti Background Chat Whatsapp Terbaru 2021

2+ Cara Mengganti Background Chat Whatsapp Terbaru 2021

Javasiana.com 11 Juni 2021

Deskripsi: Memodifikasi sedikit tampilan dari aplikasi Whatsapp anda dapat dilakukan dengan mudah, Berikut Cara Mengganti Background (Walpaper Chat) di WA.

Sebagai salah satu aplikasi chatting dengan pengguna paling tinggi di Indonesia.

Siapa yang tidak kenal dengan Aplikasi Whatsapp?

Hanya saja sudah bertahun-tahun menggunakannya, Setiap orang pasti memiliki perasaan bosan terutama dalam tampilannya yang sederhana dan klasik.

Dengan melepaskan semua yang anda inginkan. Tahukah anda bukan tidak mungkin untuk mengganti Tema di Whatsapp.

Baik itu secara menyeluruh maupun beberapa bagian tertentu.

Dan hari ini saya akan sedikit berbincang kepada anda terkait dengan beberapa metode untuk mengganti atau mengubah Background whatsapp anda.

Baca juga: Cara PM di Whatsapp

#1 Cara Mengganti Background (Walpaper Chat) di Whatsapp

Cara Mengganti Background Whatsapp
Cara Mengganti Background Whatsapp

Mengubah background atau beberapa elemen tampilan di whatsapp saat ini bisa dilakukan tanpa aplikasi tambahan apapun.

Anda tidak perlu menginstall aplikasi Whatsapp Mod atau membutuhkan akses Root untuk melakukannya.

Semua berjalan alami selama yang ingin diubah adalah beberapa bagian saja seperti Walpaper Chat misalnya.

Buat pemula, Berikut petunjuk cara mengganti background chat di whatsapp.

  • Buka WhatsApp.
  • Lalu klik pada ikon titik tiga untuk membuka menu WhatsApp.
  • Pilih setelan.
  • Selanjutnya Pada menu setelan, Klik pada menu Chat > Lalu pilih Walpaper.
  • Pada tab selanjutnya yang muncul, akan ada tiga pilihan untuk mengganti Background Whatsapp.
  • Pilih diantara Galeri, Warna Solid atau Galeri Walpaper.
  • Pilih walpaper.
  • Dan terapkan.

Baca juga: Cara Membuat Link Whatsapp

#2 Cara Mengganti Backgound Whatsapp (WA) Dengan Foto Sendiri

Sempat hits beberapa waktu lalu,

Pengguna Whatsapp mulai menerapkan Backgound Foto Selfie mereke sendiri di Aplikasi WA yang terinstall di ponsel mereka.

Menanggapi hal ini keinginan yang sama mungkin terlintas dibenak anda.

Untuk itu silahkan ikuti langkah-langkah berikut jika anda tertarik.

  • Gunakan kamera HP anda lalu buat potrait foto yang keren.
  • Edit Foto anda dengan Adobe Lightroom agar terkesan artistik.

Baca juga: Cara Edit Foto di Lightroom

  • Buka Whatsapp.
  • Di daftar chat yang masuk, Pilih salah satu Chat (Kotak Pesan).
  • Klik pada titik tiga yang berada di pojok kanan atas pada laman Chat WA.
Pilih Walpaper
  • Pilih Walpaper.
Pilih Galeri
  • Lalu pilih Galeri.
  • Temukan foto anda sendiri di Galeri ponsel.
  • Pilih foto, dan terapkan.
  • Selesai.

Sekarang anda akan melihat beberapa perubahan langsung di Aplikasi Whatsapp anda.

Terutama pada bagian tampilan Walpaper Whatsapp di Kotak pesan.

Baca juga: Cara Mengunci Whatsapp

Akhir Kata

Saya rasa cukup sampai disini dulu perbincangan menarik kita tentang cara mengganti Backgorund (Walpaper Chat) di Whatsapp.

Dimasa depan jika ada beberapa masalah yang berkaitan dengan Teknologi atau merujuk kepada topik yang lebih spesifik seperti Whatsapp.

Anda bisa datang lagi kesini dan bertukar sedikit pengetahuan tentang Whatsapp.

Sekian dan Selamat Mencoba!

Javasiana.com

Pecandu teknologi, Suka berbagi tips dan trik bermanfaat untuk anda semua.

Tinggalkan komentar

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.

Artikel Terkait