2+ Rumus lightroom Malam Hari, Kece Banget Kamu Wajib Coba!
Home » Fotografi » Adobe Lightroom » 2 Rumus lightroom Malam Hari, Kece Banget Kamu Wajib Coba!

2 Rumus lightroom Malam Hari, Kece Banget Kamu Wajib Coba!

Javasiana.com 8 Juli 2021

Kesan dibalik Foto Malam hari memiliki keunikannya sendiri. Bagi kamu yang sering berfoto selfie di Malam hari baik didalam maupun diluar ruangan, Filter yang dihasilkan Rumus Lightroom Malam hari berikut bisa jadi rekomendasi yang tepat.

Masalah utama pada pengambilan Foto di Malam hari adalah tentang pencahayan, untuk itu sebagus apapun Kamera lensa yang digunakan.

Setidaknya kamu membutuhkan sedikit polesan akhir agar foto yang dihasilkan lebih sempurna dan pas banget buat di pajang di halaman media sosial kamu.

Selengkapnya tentang Rumus tersebut silahkan perhatikan tulisan dibawah.

1. Rumus Lightroom Malam Hari (Night Tone)

Rumus Lightroom Malam Hari

Wajib banget buat kamu yang sering hunting foto di Malam hari untuk terapin rumus berikut dengan hasil yang bisa kamu lihat langsung pada foto diatas.

Filternya bisa diterapkan baik didalam maupun luar ruangan, jadi buat kalian yang memiliki kesan Foto Malam hari dengan berbagai macam latar belakang.

Silahkan terapkan filter yang sama dengan memperhatikan tabel rumus Lightroom dibawah ini.

Pencahayaan

Seperti biasa setelah memasukkan Foto yang mau diedit kita akan Masuk ke Setelan pencahayaan terlebih dahulu.

CahayaNilai
Pencahayaan0,10 EV
Kontras16
Highlight20
Bayangan40
Rona putih-100
Hitam26

Kurva

Warna

WarnaNilai
Temp-26
Corak6
Vibrance40
Kejenuhan0

Color Grading (Split Tone)

Color GradingRonaSaturation
Bayangan2722
Pencampuran100
Bayangan24
Highlight5123
Pencampuran100
Bayangan24

Campuran Warna

Campuran WarnaRonaKejenuhanLuminans
Merah-101210
Orange-28-1630
Kuning-100-6216
Hijau-100-1000
Aqua100015
Biru-2810012
Purple-100-10046
Merah Muda0-1000

Efek

EfekNilai
Tekstur4
Kejernihan42
Efek Kabut8
Vignette-14
Titik Tengah27
Feather100
Kebulatan100

Detail

DetailNilai
Menajamkan26
Detail25
Pengurangan Noise24
Detail65
Pengurangan Noise Warna20

Baca juga: Rumus Lightroom Dalam Ruangan

2. Rumus Lightroom (Night Mode)

Rumus Lightroom Malam Hari

Dengan penerangan yang berlebihan pada Latar Belakang Foto, Rumus ini akan membikin efek yang menakjubkan dan indah.

Seperti yang bisa kamu lihat pada pratinjau gambar diatas, Dengan latar belakang lampu yang dihasilkan foto yang dibikin memiliki kesan Aesthetic yang Kece.

Bagi seorang selebgram koleksi foto kekinian seperti ini wajib banget buat dibagikan di halaman media sosialnya.

Pencahayaan

Seperti biasa setelah memasukkan Foto yang mau diedit kita akan Masuk ke Setelan pencahayaan terlebih dahulu.

CahayaNilai
Pencahayaan0,10 EV
Kontras32
Highlight48
Bayangan-16
Rona putih-58
Hitam76

Warna

WarnaNilai
Temp-26
Corak-8
Vibrance22
Kejenuhan8

Color Grading (Split Tone)

Color GradingRonaSaturation
Bayangan2722
Pencampuran100
Bayangan32
Highlight5825
Pencampuran100
Bayangan32

Campuran Warna

Campuran WarnaRonaKejenuhanLuminans
Merah-6-1010
Orange-10-2226
Kuning-1004226
Hijau-100-1000
Aqua100014
Biru-328826
Purple-100-1000
Merah Muda-100-1000

Efek

EfekNilai
Tekstur8
Kejernihan34
Efek Kabut0
Vignette0

Detail

DetailNilai
Menajamkan34
Detail25
Pengurangan Noise28
Detail61
Pengurangan Noise Warna30

Unduh Preset XMP dan DNG

Untuk kamu yang malas mengedit foto dengan cara manual, segera dapatkan preset lightroom dengan filter yang sama dibawah.

Baca juga: Rumus Lightroom Urbex

Akhir Kata

Mungkin cukup sampai disini dulu perjumpaan kita terkait Rumus Lightroom Malam Hari. Akan ada lebih banyak rekomendasi filter dengan efek kekinian untuk kamu yang hobi sekali berfoto.

Sekian dari saya dan Sampai jumpa dipertemuan selanjutnya.

Javasiana.com

Pecandu teknologi, Suka berbagi tips dan trik bermanfaat untuk anda semua.

Tinggalkan komentar

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.

Artikel Terkait