Sikep Mahkamah Agung V3.10 Panduan Cara Login dan Presentasi
Home » Tutorial » Sikep Mahkamah Agung: Panduan Cara Login dan Presentasi

Sikep Mahkamah Agung: Panduan Cara Login dan Presentasi

Javasiana.com 16 Agustus 2021

Cari tahu bagaimana Tata Cara Presensi Online pada Sistem Informasi Kepegawaian (SIKEP) Mahkamah Agung V3.10 Apk Terbaru. Untuk itu pastikan kamu baca artikel ini sampai habis.

Demi Mewujudkan Siste Kepagawaian yang lebih baik Mahkamah Agung (MA) merilis aplikasi Sistem Informasi Kepegawaian (SIKEP) versi 3.1.0 Versi Web Aplication yang dapat diakses pegawai yang berkepentingan.

Aplikasi ini diluncurkan atas persetujuan Ketua MA Prof.Dr. H. M. Hatta Ali.,S.H., M.H, Kamis (20/12), di Balairung Mahkamah Agung, Gedung MA, Jakarta Pusat.

Adapun untuk mengunduh atau menggunakan Aplikasi ini kamu bisa mengikuti panduan dibawah ini.

Cara Presentasi Online di Aplikasi Sikep Mahkamah Agung V3.10

Untuk menggunakan aplikasi Sikep Terbaru V3.10 Kamu bisa mengikuti panduan berikut ini.

Baca juga: 100+ Twibbon HUT RI Ke 76

1. Persiapan

Hakim dan atau Aparatur Peradilan yang akan melakukan presensi diharuskan mempersiapkan beberapa hal berikut.

  1. Perangkat smartphone yang telah diaktifkan fitur (GPS) nya
  2. Browser Yang Terinstall di Perangkat Smartphone, Disarankan menggunakan Ekstensi Chrome
  3. Internet Yang Stabil
  4. Akun SIKEP berupa user name dan kata sandi

2. Buka Browser Chrome

Setelah semua syarat sudah dipenuhi. Maka berikutnya kamu bisa Buka Browser di Smartphone.

Pastikan Browser Chrome yang digunakan merupakan versi paling baru. Kamu juga bisa memperbaruinya di Playstore.

3. Kunjungi Sikep Mahkamah go id

Pada kolom url masukkan Link Berikut https://sikep.mahkamahagung.go.id/ kemedian klik Kunjungi.

4. Izinkan Akses Lokasi

Sikep Mahkamah Agung
Sumber: https://badilag.mahkamahagung.go.id/

Setelah halaman berhasil dimuat pada dialog pemberian izin lokasi kamu dapat menekan tombol izinkan atau allow sehingga server dapat terkoneksi langsung dengan lokasi tempat kamu akan melakukan presentasi online.

5. Membuat Shortcut SIKEP V3.10 Apk

Sikep Mahkamah Agung
Sumber: https://badilag.mahkamahagung.go.id/

Lalu untuk membuat pintasan ke Halaman Beranda di Smartphone:

  • Klik Menu Pada Browser Chrome
  • Lokasinya ada di pojok kanan atas, Kemudian pilih Tambahkan ke Layar Utama
  • Pada Diaolog yang muncul kamu dapat memberi nama Aplikasi dengan “SIKEP V3.10
  • Terakhir, Klik Tambahkan

6. Aktivasi Akun di Aplikasi SIKEP MA V3.10

Seluruh pegawai Mahkamah Agung yang terdaftar di SIKEP secara otomatis sudah memiliki akun yang dapat dipergunakan untuk login.

Adapun untuk melakukan login atau aktivasi akun untuk pertamakalinya,

  • Untuk aktivasi akun pegawai
  • Kamu diarahkan untuk menghubungi unit pengelola kepegawaian untuk menginput data nomor handphone yang akan diaktivasi.
  • Setelah Nomor diinput dan di validasi berikutnya Buka Aplikasi SIKEP V3.10
  • Pada Kolom Login
  • Ketuk Lupa Sandi
Sikep Mahkamah Agung
Sumber: mahkamahagung.go.id/
  • Masukkan Nomor Handphone
  • Kemudian Klik Reset Akun
Sikep Mahkamah Agung
Sumber: mahkamahagung.go.id/

Tunggu beberapa saat sampai ada notifikasi pesan yang dikirim ke nomor handphone, lihat gambar dibawah.

Sikep Mahkamah Agung
Sumber: mahkamahagung.go.id/

7. Tahap Presentasi Online

Untuk melakukan presentasi ,

  • Klik Pada Tombol Buka Menu
Sikep Mahkamah Agung
Sumber: mahkamahagung.go.id
  • Lalu pilihan menu Presensi Online
  • Maka akan muncul tampilan seperti gambar dibawah ini
Sikep Mahkamah Agung
Sumber: mahkamahagung.go.id
  • Pada gambar kedua ditunjukkan pegawai yang menekan status presentasi tidak masuk kantor untuk pegawai dalam status Work From Home
Sikep Mahkamah Agung
Sumber; mahkamahagung.go.id
  • Maka pada jendela selanjutnya pegawai yang akan melakukan presentasi online diwajibkan untuk mengisi alamat dimana ia akan melakukan presentasi. Lihat gambar diatas!
  • Lalu pada kolom keterangan kamu bisa menuliskan Working From Home.
  • Langkah terakhih Kamu bisa menekan tombol Presensi Hadir / Istirahat / Pulang untuk melakukan presensi baik di Pagi, Siang maupun Sore hari.

Dibawah ini merupakan tampilan masing masing presentasi kehadiran istirahat dan pulang.

Sikep Mahkamah Agung
Sumber: mahkamahagung.go.id

Baca juga: Grup Telegram CPNS

Akhir Kata

Demikian adalah ulasan cara login SIKEP V3.10 Untuk pegawai MA yang bertugas dan akan melakukan presentasi Online.

Javasiana.com

Pecandu teknologi, Suka berbagi tips dan trik bermanfaat untuk anda semua.

Tinggalkan komentar

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.

Artikel Terkait